Hot Posts

6/recent/ticker-posts

Pengertian Valuta Asing, Fungsi Valuta asing, Peserta Valuta Asing, Jenis Transaksi dan Spekulasi Valuta Asing


Pengertian  Valuta Asing, Fungsi Valuta asing, Peserta Valuta Asing, Jenis Transaksi dan Spekulasi Valuta Asing

Pengertian Valuta Asing

Foreign exchange market atau Valuta asing adalah suatu mekanisme di mana orang dapat mentransfer daya beli antarnegara, memperoleh atau menyediakan kredit untuk transaksi perdagangan internasional dan meminimalkan kemungkinan risiko kerugian (exposure of risk) akibat terjadinya fluktuasi kurs suatu mata uang.

Dari definisi tersebut di atas dapat disimpulkan bahwa fungsi pasar valas ini antara lain adalah untuk
a. Transfer daya beli
b. Penyediaan kredit
c. mengurangi risiko valuta asing.

Peserta dalam valuta asing

Peserta yang aktif melakukan transaksi pada dua tingkatan pasal di atas terdiri atas 4 golongan yaitu sebagai berikut:
a) Perusahaan dan Individu
b) Dealer Valus Bank dan Non-Bank
c) Spekulator dan Arbitrase
d) Bank Sentral

Jenis Transaksi Valuta asing

a) Transaksi spot adalah jual beli mata uang clengan penyerahan clan pembayaran antarbank yang akan diselesaikan pada dua hari kerja berikutnya

b) Transaksi forward juga disebut transaksi berjangka pada prinsipnya adalah transaksi sejumlah mata uang tertentu clengan sejumlah mata uang lainnya dengan penyerahan pada waktu yang akan datang.

c) transaksi swap dalam pasar antar bank adalah pembelian secaraa bersamaan sejumlah tertentu mata uang dengan 2 tanggal valuta (penyerahan) yang berbeda.

Kurs Dan Kuotasi Valuta Asing

Kurs valuta asing adalah harga suatu mata uang yang dinyatakan dalam mata uang lain. Sedangkan quotasi valuta asing merupakan suatu pemyataan kesediaan melakukan transaksi jual beli valas pada suatu kurs yang diumumkan.

Kuotasi ini dapat dilakukan dengan cara:

  • Direct Quotation yaitu cara penentuan kurs suatu mata uang di mana satu mata uang asing digunakan untuk menilai rata uang lokal. Oleh karena itu menurut metade direcl quotalion, unit mata uang asing senantiasa tetap terhadap mata uang lokal.
  • USD Quotation selalu dijadikan sebagai mata uang referensi dalarn penentuan kurs mata uang asing lain, misalnya IDR 2.l73|USD, Terms yang digunakan dalam melakukan quotation di pasar uang antarbank adalah "Europeon terms": artinya harga mata uang asing terhadap satu dolar AS.
  • Bid and Offer Quotation dibuat dalam menetapkan harga bid (kurs beli) dan "offer'' (kurs jual). Bid dalam transaksi jual beli valuta asing berarti dealer bersedia membeli mata uang tertentu pada harga yangditetapkan. Sedangkan offer berarti dealer bersedia menawarkan atau rnenjual mata uang pada harga tertentu

SPEKULASI DALAM VALUTA ASING
Spekulasi dalam bursa valas maksudnya adalah melahukan transaksi valas clengan tujuan untuk memperoleh keuntungan dari turun-naiknya kurs sLrzrtu mata uang asing. Kerugian dapat terjadi akibat salah antisipasi terhadap ketidakpastian kurs suatu valuta asing tertentu dengan asumsi tersebut di atas dapat dilakukan perhitungan sebagai berikut:

a) Spekulasi dalam Spot Market
b) Spekulasi dalam Forward Market.
c) Margin Trading

EUROCURRENCY

  • Pengertian EUROCURRENCY dan EUROBANK

Eurocurency adalah suatu mata uang yang disimpan atau didepositokan pada sebuah bank yang berkedudukan di luar negara yang rnemililki mata uang tersebut. Fungsi perantara keuangan eksternal yang dilaksanahan oleh lemaga keuangan khususnya dalam mekanisme eurocurrency ini disebut Eurobankk. Pengertian eurobank aclalah suatu lembaga keuangan Yang secara simultan menerima deposito dan memberikan pinjaman dalam mata uang selain mata uang lokal di mana lembaga keuangan tersebut membuka kantornya.


Eurocurrency marketsering disingkat dengan ELrromorkel sa-ti adalah suatu pasar perbankan internasional dalanm bentuk simpanan atau deposito dan memberikan kredit dalam mata uang selain mata uang di mana bank tersebut berkedudukan. 

Perkembangan Eurodollar market. Eurodollar" market timbul dan berliembang dari terjadinya krisis poundsterling di lnggris pada perlengahan 1950-an. Kemudian pada tahun 1957 Inggris melakukan pengawasan atas kegiatan pinjam meminjam poundsterling bagi buhan penduduk oleh bank-bank Inggris. Untuk memenuhi kebutuhan pembiayaan perdagangan internasional bank-bank ini menggunakan dolar Amerika Serikat. 

Selanjutnya di tahun 1958 negara-negara Eropa Barat dalam rangka persiapan pendirian Masyarakiit Ekonomi Eropa\Europe Economic atau pasar bersama Eropa, mengizinkannbank-bank melakukan perdagangan bebas dalam US$ untuk Kegiatan perdagangan sehingga penggunaan US$ dalam melakukan transaksi mengalami peningkatn yang amat pesat. Faktor lain yang menyebabkan berkembangnya Eurodollar msrkel adalah peraturan dan langkah-langkah pengawasan yang diambil oleh Federal Reserve Bouxl atas bank-bank Amerika. Pusat Eurocurrency Market. Pusat kegialan Eurocurrency ntorker di Eropa adalah London yaitu suatu wilayah haruss di London di mana lernbaga-lernbaga keuangan secara kolektif berhantor. Kira-kira lebih dari sepertiga dari total transaksi bisnis 

Kondisi Eurocurrency Market. Dari sisi penyaluran kredit Euromarket menawarkan berbagai kondisi atau persyaratan antara lain sebagai berikurt:
  • Jangka waktu kredit
  • Tingkat bunga
  • Instrumen pendanaan
  • Pengawasan Eurocurrency Market
  • ASIAN CURRENCY UNIT (ACU)
Kegiatan ACU Kegiatan yang diperkenankan dilakukan ACU antara lain sebagai berikut:
  • menerima simpanan dari bukan penduduk lokal (non-resident).Menyimpan dana dan atau memberi pinjaman kepada ACU lain, bank-bank lain yang bukan penduduk
  • memberi pinjaman kepada penduduk lokal dengan terlebih dahulu memperoleh izin. 
  • Menerima simpanan dari penduduk clalam bentuk valuta asing sampai jumlah tertentu
  • memberi pelayanan L/C (opening and advicing).
  • Mendiskonto surat-surat berharga.
  • Menerbitkan garansi bagi yang berhLrbungan dengan bukan penduduk.
  • melakukan investasi dalam surat-surat berharga dalam valuta asing.
  • Melakukan transaksi valuta asing dengan bukan penduduk.